Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mantan Pelatih Mike Tyson Puji Strategi Tanpa Celah Belal Muhammad

By Fiqri Al Awe - Rabu, 20 April 2022 | 14:00 WIB
Belal Muhammad (kiri) saat menghajar Vicente Luque pada acara utama UFC Vegas 51 di Las Vegas, Amerika Serikat, Minggu (17/4/2022).
TWITTER.COM/MMAFIGHTING
Belal Muhammad (kiri) saat menghajar Vicente Luque pada acara utama UFC Vegas 51 di Las Vegas, Amerika Serikat, Minggu (17/4/2022).

"Dia sungguh luar biasa dengan kedua kakinya," tutup jagoan UFC berjulukan Suga Show tersebut.

Baca Juga: Belal Muhammad Paham Alasan Antek Conor McGregor dan Colby Covington Membencinya

Kemenangan atas Luque membawa Belal kini mengantongi rekor delapan kemenangan beruntun.

Capaian tersebut tentu merupakan hal yang bagus baginya.

Resmi duduki ranking ke-5 di kelas welter, Belal praktis sudah layak untuk membicarakan duel perebutan gelar.

Sadar akan hal itu, ia bahkan sudah berani mengikrarkan kesiapannya untuk disabung dengan raja kelas welter UFC, Kamaru Usman.

Andai duel Usman melawan Leon Edwards yang diwacanakan berakhir batal, Belal Muhammad mengaku siap untuk menjadi ban serep atau petarung pengganti.

Baca Juga: Duel Perebutan Gelar UFC Rawan Batal, Belal Muhammad Siap Lawan Kamaru Usman

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : sportskeeda.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X