Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kuat di Kualifikasi tetapi Keok di Balapan MotoGP Portugal 2022, Joan Mir: Memalukan

By Reinaldo Suryo Negoro - Selasa, 26 April 2022 | 05:00 WIB
Pembalap Suzuki Ecstar, Joan Mir
SUZUKI RACING OFFICIAL
Pembalap Suzuki Ecstar, Joan Mir

"Tetapi jika ada yang salah, Anda tidak bisa terlibat di depan," pungkas tandem Alex Rins.

Nasib lebih mujur didapatkan dua pembalap yang start bersama Joan Mir di garis terdepan, Johann Zarco dan Aleix Espargaro.

Baca Juga: Belum Menang tetapi Konsisten 6 Besar, Joan Mir Tampil seperti MotoGP 2020

Baik Zarco maupun Espargaro sama-sama sukses mengamankan posisi di podium.

Johann Zarco yang start dari posisi terdepan finis di urutan kedua sedangkan Aleix Espargaro yang start dari urutan ketiga berhasil finis pada urutan sama.

Posisi podium tertinggi MotoGP Portugal 2022 sendiri ditempati Fabio Quartararo yang start dari grid kelima.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Speedweek.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X