Perarungan Forrest Griffin dan Stephan Bonnar yang dimaksud Michael Bisping itu terjadi pada 9 April 2005.
Kedua jagoan ini dipertemukan dalam final The Ultimate Fighter seri pertam.
Baca Juga: Charles Oliveira Kabur! Islam Makhachev Sebut Do Bronx Incar 2 Petarung Lain
Duel ini sendiri dimenangi oleh Forrest Griffin dengan keputusan angka mutlak.
Agaknya bukan cuma Michael Bisping yang menilai imbas signikan dari pertarungan kelas berat ringan tersebut.
Dana White sebagai Presiden UFC menilai laga Forrest Griffin vs Stephan Bonnar pertama ini sebagai salah satu duel terpenting dalam sejarah UFC.
Forest Griffin dan Stephan Bonnar pun tak pelak mendapatkan ganjaran berupa anugerah Hall of Fame UFC beberapa tahun setelah duel tersebut berlangsung.
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | Sportskeeda.com |
Komentar