Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Moto2 Italia 2022 - Pedro Acosta Menang, Pecahkan Rekor Marc Marquez

By Reinaldo Suryo Negoro - Minggu, 29 Mei 2022 | 18:12 WIB
Pembalap Moto2 dari tim Red Bull KTM Ajo, Pedro Acosta.
TWITTER @REDBULL_KTM_AJO
Pembalap Moto2 dari tim Red Bull KTM Ajo, Pedro Acosta.

Pada putaran ke-17, Bendsneyder berhasil naik lagi ke urutan ke-13.

MOmen tak terduga terjadi di putaran ke-19 di mana Celestino Vietti yang tengah mengejar posisi kedua malah mengalaimi mati mesin yang tentu saja merugikannya dalam hal perolehan poin.

Di sisi lain, kejadian ini membuat Bo Bendsneyder naik ke urutan 12.

Balapan akhirnya memasuki lap akhir, di mana posisi pimpinan masih berada di genggaman Pedro Acosta.

Balapan pun selesai dengan pembalap yang berhasil finis urutan pertama sampai ketiga adalah Pedro Acosta, Joe Robert, dan Ai Ogura.

Dalam usia masih 18 tahun 4 hari, Acosta memecahkan rekor Marc Marquez sebagai pemenang balapan Moto2 sepanjang sejarah.

Bo Bendsneyder sendiri berhasil tampil luar biasa di detik-detik akhir dan menyelesaikan balapan di posisi 11 besar.

Dengan posisi ini, sang pembalap Belanda menyumbang 5 poin untuk tim Pertamina Mandalika SAG

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : MotoGP.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X