Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pengganti Marc Marquez Tidak Senang Balapan MotoGP Kian Menyerupai Formula 1

By Febri Eka Pambudi - Jumat, 3 Juni 2022 | 21:00 WIB
 Stefan Bradl mengeluh soal penggunaan teknologi pada MotoGP yang semakin menyerupai Formula 1
MotoGP.com
Stefan Bradl mengeluh soal penggunaan teknologi pada MotoGP yang semakin menyerupai Formula 1

Winglet pertama kali muncul di ajang MotoGP pada 2015 setelah diperkenalkan oleh Ducati.

Diharapkan dengan adanya winglet, ada efek downforce atau gaya tekan ke bawah untuk meningkatkan traksi pada ban.

Banyak pabrikan seperti Yamaha, Honda, dan Suzuki kemudian ikut-ikutan menggunakan winglet.

Sementara inovasi lainnya pada bodi motor membantu kestabilan pada bagian depan dan belakang untuk mencapai akselerasi tertinggi.

Namun, keinginan Bradl tentu saja tidak mudah untuk terealisasi.

Pada musim 2023, front device memang sudah tidak diperbolehkan lagi.

Tetapi, rear device tetap diizinkan dipakai sampai tahun 2026.

"Ya, pelarangan tidak akan mudah."

"Saya tidak tahu bagaimana hal itu bisa diterapkan," kata Stefan Bradl.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Speedweek.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X