Kepastian tersebut sudah dikonfirmasi oleh Razgatlioglu sendiri beberapa waktu lalu.
Baca Juga: Dengan Alasan Ini, Yamaha Tutup Pintu untuk Juara WSBK 2021 ke MotoGP
"Dengan Kenan Safuoglu, kami sudah bilang tak mau pindah ke tim satelit," tegas Razgatlioglu dilansir Juara.net dari Motosan.es.
"Tidak ada tempat bagi saya di tim pabrikan Yamaha tahun depan."
"Maka dari itu, sudah jelas saya akan bertahan di Superbike pada 2023," pungkasnya.
Meski takkan membela Yamaha pada MotoGP 2023, Razgatlioglu masih akan menjajal sepeda motor M1 dalam waktu dekat.
Bos Yamaha, Lin Jarvis menegaskan bahwa tes oleh Razgatlioglu itu tetap penting kendati juara World Superbike 2021 tersebut tidak akan hijrah ke MotoGP.
Baca Juga: Ada Marc Marquez di Balik Penyelamatan Gemilang Toprak Razgatlioglu
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | Paddock-GP.com, Motosan.es |
Komentar