Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tubuh Bagian Bawah Kamaru Usman Terlalu Ringan, Gila jika Naik Dua Kelas

By Febri Eka Pambudi - Kamis, 21 Juli 2022 | 10:15 WIB
Kamaru Usman dianggap memiliki bobot terlalu ringan untuk bertarung di kelas berat ringan UFC.
INSTAGRAM.COM/UFC
Kamaru Usman dianggap memiliki bobot terlalu ringan untuk bertarung di kelas berat ringan UFC.

Usman tidak puas hanya dengan mendominasi kelas welter.

Namun, The Nigerian Nightmare itu juga tidak mau mengusik takhta sahabatnya, Israel Adesanya, di kelas menengah.

Sebagai seorang petarung top pound-for-pond, Usman ingin membuktikan bahwa dia tidak hanya mendominasi di divisi aslinya.

Usman juga ingin mendominasi di divisi lain yang potensial untuk dijangkaunya.

"Saya ingin membuktikan kepada dunia bahwa ada alasan mengapa mereka mengatakan pound-for-pound."

"Itu berarti pound-for-pound pada semua waktu, semua momen, semua bobot."

"Saya bisa masuk ke sana dan tidak hanya bertahan, saya bisa menang."

"Saya ingin bisa membuktikan hal itu.” 

Baca Juga: Di Mata Kamaru Usman, Bentrokan Lawan Khamzat Chimaev bak Megaduel Tinju Floyd Mayweather vs Manny Pacquiao


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : bjpenn.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X