Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kekalahan KO Kamaru Usman Bikin Perdebatan GOAT dengan Georges St-Pierre Berubah

By Febri Eka Pambudi - Senin, 22 Agustus 2022 | 22:00 WIB
Kamaru Usman, sempat diperbincangkan menjadi GOAT di kelas welter UFC.
TWITTER.COM/UFC
Kamaru Usman, sempat diperbincangkan menjadi GOAT di kelas welter UFC.

Pasalnya, sebelum UFC 278, Usman belum pernah gagal mempertahankan sabuk juara.

Namun, semua perhitungan ini berubah karena kemudian Usman kalah KO dari Leon Edwards.

Dominasi Usman selama tiga tahun lebih pun runtuh.

Kamaru Usman sekarang jadi bisa dipandang kalah dari Georges St-Pierre. 

Soalnya, pada periode keduanya menjadi juara kelas welter UFC, GSP mampu memegang sabuk juara selama 5 tahun dari 2008-2013.

Pada periode kedua itu, St-Pierre mampu menjaga statusnya sebagai juara kelas welter UFC selama 2.064 hari.

Sementara itu, Usman kini tercatat hanya menjadi raja selama 1.267 hari.

Baca Juga: Rebut Sabuk Kamaru Usman, Leon Edwards Dapat Pujian dari Conor McGregor

"Situasi ini mengubah sedikit perdebatan tentang siapa yang terbaik di kelas welter sepanjang masa, Usman atau St-Pierre," kata Thomas dikutip dari Sportskeeda.

"Kekalahan KO Usman ini sekarang melenyapkan, setidaknya sedikit, peran kekalahan St-Pierre dari Sierra dalam perdebatan siapa GOAT."


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Sportskeeda.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X