Sikap itu juga bisa muncul karena faktor keduanya bakal mentas di Abu Dhabi, di mana banyak sekali para pendukung jagoan Muslim ini.
"Dengar, Khabib dan Islam memiliki aura yang sama," ungkap Bisping dikutip dari Sportskeeda.
"Mereka sama-sama sangat percaya diri."
"Itu bukanlah arogansi, itu kepercayaan diri karena keduanya telah bekerja keras."
"Kepercayaan diri ini muncul karena keduanya mengetahui kemampuan mereka."
"Sikap itu tipis-tipis menjadi terlihat arogan karena mereka benar-benar sangat percaya diri."
"Itu bukan arogansi, itu kepercayaan diri level tinggi," pungkas Bisping.
Baca Juga: Klaim Charles Oliveira Kabur Jadi Upaya Khabib Lindungi Islam Makhachev
Islam Makhachev sejauh ini memang sangat dominan ketika menghabisi musuh-musuhnya.
Seperti Khabib dulu, dia selalu bisa mengontrol pertarungan ketika sudah terbawa ke alas arena.
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | Sportskeeda.com |
Komentar