Beneil Dariush bahkan menilai Volkanovski terbilang kecil di kelas bulu.
Selain ukuran badan, perbedaan berat badan juga menjadi dasar keraguan Beneil Dariush.
Di samping dua faktor yang disebutkan tadi, kelas ringan disebut Beneil Dariush mempunyai banyak grappler tangguh.
Baca Juga: Tentang Predikat GOAT Kelas Bulu UFC, Calon Lawan Raja Islam Makhachev Beri Jawaban Ini
Beneil Dariush belum melihat kemampuan grappling Alexander Volkanovski teruji bahkan saat berkompetisi di kelas bulu.
Tak pelak, menghadapi para grappler kelas ringan disebutnya akan menjadi masalah yang bakal dihadapi petarung Australia itu nanti.
“Saya tidak ingin mendiskreditkan Alexander Volkanovski."
"Tetapi, dia mungkin terlalu kecil untuk kelas ringan."
"Saya yakin orang-orang mengatakan itu kepadanya di kelas bulu juga."
"Kami juga memiliki keunggulan berat yang besar darinya."
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | Sportskeeda.com |
Komentar