Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Alasan Algojo Canelo Alvarez Pede Sikat Raja Tinju Penyangga 3 Sabuk

By Reinaldo Suryo Negoro - Rabu, 9 November 2022 | 20:00 WIB
Juara kelas berat ringan WBA (Super), Dmitry Bivol.
TWITTER @BIVOL_D
Juara kelas berat ringan WBA (Super), Dmitry Bivol.

Canelo Alvarez diakuinya sebagai petinju yang lebih kuat dan cepat.

Baca Juga: Tinju Dunia - Kemenangan atas Canelo Alvarez Bisa Jadi Jebakan buat Dmitry Bivol di Laga kontra Gilberto Ramirez

Namun, pada akhirnya kedua petinju itu sama-sama seorang manusia.

"Anda ingat apa yang orang katakan tentang Canelo. Kita semua mansia."

"Dia bukan monster. Dia seseorang yang lebih kuat, seseorang yang lebih cepat."

"Tetapi, kita semua adalah manusia," pungkas petinju berusia 31 tahun.

Canelo Alvarez memang kerap disebut sebagai salah satu petinju terbaik saat ini.

Namun, Dmitry Bivol terbukti mampu membuktikan anggapannya bahwa Canelo Alvarez juga manusia biasa.

Saat berbagi ring tinju pada 7 Mei lalu, Dmitry Bivol berhasil mengalahkan Canelo Alvarez dengan keputusan angka mutlak.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Boxingscene.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X