Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Dunia 2022 - Perasaan Campur Aduk Son Heung-Min usai Langkah Korea Selatan Akhirnya Terhenti

By Fiqri Al Awe - Selasa, 6 Desember 2022 | 16:30 WIB
Son Heung-min (kanan) merayakan gol bersama rekan-rekannya di timnas Korea Selatan dalam laga kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia.
TWITTER.COM/FIFAWORLDCUP
Son Heung-min (kanan) merayakan gol bersama rekan-rekannya di timnas Korea Selatan dalam laga kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia.

"Saya sangat bangga," sambungnya.

Baca Juga: Piala Dunia 2022 - Bukan Jadi Pemain Terbaik, Kylian Mbappe Singkap Tujuan Sejatinya

Korea Selatan memang tampil sangat menjanjikan.

Satu kemenangan mengejutkan berhasil mereka dapatkan yakni atas, Portugal.

Sebagai kapten, Son Heung-Min sangat mengapresiasi perjuangan rekan-rekannya pada Piala Dunia 2022 ini.

"Dua pertandingan terakhir di Piala Dunia sungguh pengalaman dan kenangan yang sangat bagus," ucapnya.

"Kali ini, saat saya memimpin tim, para pemain melakukan yang terbaik."

"Melihat hal ini, saya banyak berpikir: 'Apakah saat saya muda, saya juga melakukan hal semacam itu?'."

"Kali ini, saya melihat timnas yang lebih padu."

"Saya senang dengan para pemain. Para penonton serta pemain membuat Piala Dunia ini takkan terlupakan," tambah Son.


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : sports-g.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X