"Adrian Yanez lebih suka memukul dan mengincar."
Baca Juga: Ditolak Raja Kelas Bantam, Petarung Langka UFC Mau Rebutan Sabuk KW dengan Jagoan Ini
"Sementara itu, Rob Font lebih mengandalkan pukulan jab yang keras."
"Dia biasa melepas serangan satu-dua ke arah tengah, dan mencari celah untuk layangkan uppercut."
"Dia bakal melayangkan pukulan hook yang keras secara terus-menerus."
"Bayangkan saja jika pukulan Rob Font mendarat," sambungnya.
Gaya bertarung Rob Font dan Adrian Yanez inilah yang kemudian menjadi sorotan utama Aljamain Sterling.
Dia yakin duel dua jagoan UFC ini bakal menjadi ajang uji kekebalan dari serangan.
"Jadi, ini lebih ke arah adu ketahanan tubuh dari serangan," bedahnya.
"Di mana Yanez lebih tahan serangan dalam beberapa duel terakhirnya."
Editor | : | Fiqri Al Awe |
Sumber | : | Sportskeeda.com |
Komentar