Baca Juga: Ada Jagoan Paling Sempurna, Islam Makhachev Tidak Ada Apa-apanya di Kelas Welter UFC
"Kita semua tahu ini adalah tipu-tipu," ujarnya, dilansir Juara.net dari MMAJunkie.com.
"Orang itu (Dan Hooker) adalah pecundang."
"Dia iri, kemudian mulai mencari atensi, seperti itulah," sambungnya.
Sebagai tambahan informasi, Islam Makhachev memang sering mendapat tuduhan penggunaan doping.
Apalagi dia sempat tersandung masalah penggunaan doping pada tahun 2016 silam.
Kala itu, sang jagoan asal Rusia terjerat skandal penggunaan doping jenis meldonium.
Meski begitu, akhirnya dia dinyatakan tidak bersalah karena USADA mengetahui bahwa konsumsi meldonium dilakukan untuk mengobati penyakitnya pada tahun 2014.
Baca Juga: Bukan Balas Dendam, Ini Alasan Alex Pereira Ingin Habisi Raja Kelas Berat Ringan UFC
Editor | : | Fiqri Al Awe |
Sumber | : | MMAjunkie.com, Championat |
Komentar