Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jon Jones Akui Suka Pembawaan Diri Khabib sebagai Seorang Muslim

By Reinaldo Suryo Negoro - Sabtu, 25 Februari 2023 | 06:00 WIB
Pembawaan diri Khabib Nurmagomedov sebagai seorang Muslim disukai oleh Jon Jones
TWITTER.COM/@MUBE138
Pembawaan diri Khabib Nurmagomedov sebagai seorang Muslim disukai oleh Jon Jones

Khabib Nurmagomedov pensiun sebagai petarung MMA usai melakoni duel dengan Justin Gaethje di UFC 254 pada Oktober 2020.

Setelah itu, Khabib meneruskan karier sebagai pelatih dan bos dari organisasi MMA yang bernama Eagle FC.

Namun, kini pria kelahiran 20 September 1988 itu dikabarkan benar-benar melepas tugas yang berkaitan dengan MMA termasuk dalam hal kepelatihan.

Kendati demikian, murid-muridnya mampu tampil hebat meski tanpa pendampingan Khabib di sudut mereka.

Contoh terbaru adalah Islam Makhachev yang mampu mengalahkan jagoan nomor satu, Alexander Volkanovski, di UFC 284.

Makhachev kini menjadi juara kelas ringan UFC yang baru.

Baca Juga: Alasan Ratu Pencetak KO dari Indonesia Jadikan Legenda UFC Khabib sebagai Salah Satu Idolanya

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : bjpenn.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X