"Tetapi, saya tidak pernah bertarung dengan rasa lapar sebanyak ini."
"Saya lapar untuk menang. Saya ingin menang, saya ingin menjadi juara lagi."
"Kami harus melangkah selangkah demi selangkah."
"Kemudian, setelah menang melawan Benny, saya pasti menjadi penantang berikutnya," pungkas Charles Oliveira.
Kendati percaya diri bisa masuk duel perebutan gelar, ada sosok lain yang bisa mendahului Oliveira untuk menjadi penantang juara.
Sosok petarung tersebut adalah calon lawan Michael Chandler di penghujung The Ultimate Fighter 31, Conor McGregor.
McGregor bisa menyerobot antrean penantang juara dengan statusnya yang kerap dianggap sebagai garansi larisnya sebuah gelaran UFC.
Baca Juga: Bukan Takut Islam Makhachev, Ini Alasan Alexander Volkanovski Mau Charles Oliveira Menang di UFC 280
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Sumber | : | MMAFighting.com |
Komentar