"Selain itu, tidak ada pelatih bisa mengingatkan di belakang, jadi lebih sulit," ucap Pramudya menambahkan."
Selain kesulitan dari sisi mental jika bertemu rekan sendiri, Pram/Yere kini tengah dihadapkan tantangan lain.
Mereka kini tengah berusaha menemukan kembali pola permainan yang cocok dan bisa membantu mereka bangkit kembali.
Baca Juga: PBSI Targetkan Dua Gelar Juara di All England Open 2023, Pelatih Tak Mau Bebani Anthony Ginting Dkk
Terlepas dari segala tantangan yang menanti Pram/Yere di babak pertama All England, kompetisi baru akan dimulai pada 14 Maret 2023.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar