Bak ingin menampik slentingan tersebut, Pecco pun mengungkit masa lalu mentornya, Valentino Rossi.
Rossi dulu pernah disebut berhasil juara karena menunggangi motor Honda.
Tapi, pada akhirnya Rossi berhasil membuktikkan anggapan itu salah.
Mengingat, setelah dia pindah ke Yamaha pun, pembalap asal Italia itu tetap meraih gelar juara.
"Ketika Valentino menang dengan Honda, setiap orang bilang bahwa dia hanya menang karena dia berasama Honda," tutur Bagnaia.
"(mereka bilang) Marc Marquez hanya menang karena bersama Honda, selalu seperti itu," lanjutnya.
"Aku merasa normal jika kamu tidak bisa menjadi baik untuk semua orang."
"Kamu tidak bisa menjadi penggemar semua orang. Begitulah adanya."
Baca Juga: Terungkap, Begini Reaksi Valentino Rossi Saat Dengar Marco Bezzecchi Juarai MotoGP Argentina 2023
Meski begitu, ia paham jika konsekuensi menjadi pembalap membuatnya tak selalu disukai oleh banyak orang.
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Sumber | : | Crash.net |
Komentar