Baca Juga: Terseok-seok Start Bareng Repsol Honda di MotoGP 2023, Joan Mir : Sesuai Prediksi
"Mereka bekerja memperbaiki catatan waktunya."
"Pedrosa banyak menghabiskan waktu dengan ban tipe soft pada sesi latihan."
"Menjajal dan memberikan sepeda motor yang bisa digunakan pembalap lain untuk tampil di depan," tambahnya.
Membahas Dani Pedrosa, Noyes jadi turut membawa-bawa Honda.
Dia yakin tim berlogo sayap itu salah besar telah melepas The Little Samurai.
Satu hal yang lantas disorot olehnya adalah alasan di balik pelepasan tersebut.
Menurutnya, Honda melepas Pedrosa karena tubuh yang terlalu kecil.
Padahal hal ini malah merupakan keunggulan yang benar-benar dimanfaatkan KTM.
"Saya pikir kesalahan besar Honda sejak tahun 1949 adalah melepas Dani Pedrosa pada tahun 2018 silam," tukasnya.
Editor | : | Fiqri Al Awe |
Sumber | : | Motosan.es |
Komentar