Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Moto3 Prancis 2023 - Target Mario Aji di Sirkuit yang Sulit Ditaklukan

By Fiqri Al Awe - Jumat, 12 Mei 2023 | 09:45 WIB
Pembalap Indonesia, Mario Suryo Aji atau Mario Aji singkap targetnya di Moto3 Prancis 2023.
HONDA TEAM ASIA
Pembalap Indonesia, Mario Suryo Aji atau Mario Aji singkap targetnya di Moto3 Prancis 2023.

Baca Juga: Hasil Moto3 Spanyol 2023 - Mario Aji Finis Empat Tempat di Bawah Zona Poin

"Tetapi, pembalap kami menunjukkan peningkatan yang signifikan di seri Jerez kemarin."

"Kamu harap evolusi ini bisa berlanjut di Le Mans."

"Cuaca juga memegang peranan penting sebab cepat sekali berubah."

"Saya harap cuaca bisa bersahabat, dan kami bisa menjalani pekan yang bagus serta kompetitif," imbuhnya.

Mario Aji sendiri menyambut Moto3 Prancis 2023 dengan rasa optimistis yang sama dengan Aoyama.

Pengalaman bagus saat membalap di Le Mans musim kemarin jadi patokan pembalap bernomor start 19 itu.

Sebuah tujuan lantas dipandangnya untuk gelaran balap besok.

"Pekan ini kami datang di Le Mans," ucapnya.

"Pengalaman saya tahun lalu cukup bagus."


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : Honda Team Asia


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X