Baca Juga: Marc Marquez Disemprot Bos Ducati, Gaya Balapnya Disebut Berbahaya
"Saya mencoba menggunakan pengalaman yang ada," kata Marquez, dilansir Juara.net dari Motosan.es.
"Benar kalau saya tidak merasakan takut, dan saya lebih menggunakan pengalaman."
"Soal lengan harus lebih konservatif. Selain itu, harus ada mental yang kuat."
"Saya punya tiga masalah kesehatan, dan tiga pilihan medis yang berbeda."
"Dan mereka juga memberikan pendapat sebagai seorang ahli."
"Dari segi mental, DNA saya tidak berubah."
"Saya berkompetisi di sini, untuk menyerang. Bukan untuk bertahan," tambahnya.
Marc Marquez juga membuat komentar soal polemik hukuman yang sempat dihadapkan padanya.
Meski hukumannya dicabut, dia merasa sudah mendapatkan sanksi sendiri yakni tidak bisa membalap karena cedera.
Editor | : | Fiqri Al Awe |
Sumber | : | Motosan.es |
Komentar