Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eks Kepala Kru Senior Bongkar Biang Kerok yang Bikin Yamaha Pontang-panting di MotoGP, Ada di Mentalitas?

By Ananda Lathifah Rozalina - Kamis, 8 Juni 2023 | 11:00 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo
MOTOGP
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo

Di sisi lain, Fabio Quarataro kini tengah dalam posisi yang mirip dengan Lorenzo.

Quartararo berada pada kondisi dimana ia tak bisa memaksimalkan potensi motornya.

Di musim 2022 lalu, baik Quartararo maupun Morbidelli memang sempat mengeluhkan tentang mesin dan kekuatannya yang rendah.

Namun, solusi dari keluhan itu cukup telat dan kurang tepat sehingga untuk saat ini, para pembalap justru kembali kesulitan.

"Mesin Yamaha telah diperbaiki."

"Masalahnya sekarang adalah jika Anda meningkatkan mesin tetapi tidak meningkatkan cengkeraman, motor akan tergelincir."

"Apa yang terjadi pada Lorenzo, Quartararo tidak bisa memanfaatkan mesin."

"Bagi Jorge, ketika mesin baru datang, sangat sulit baginya."

"Di Yamaha mereka melakukan perubahan dengan sangat lambat," terang Forcada.

Selain tanggapan masalah yang lambat, Forcada mengkritisi bagaimana Yamaha tidak bisa memanfaatkan informasi yang mereka dapatkan.




Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X