Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kalau Tak Ingin di Bawah Arsenal, Manchester United Harus Benahi Hal Ini

By Fiqri Al Awe - Selasa, 25 Juli 2023 | 14:00 WIB
Aksi Kai Havertz dalam laga uji coba Arsenal vs Man United di Amerika Serikat, Minggu (23/7/2023).
TWITTER.COM/@SPORTBIBLE
Aksi Kai Havertz dalam laga uji coba Arsenal vs Man United di Amerika Serikat, Minggu (23/7/2023).

Baca Juga: Pinangan Fantastis Datang, Kylian Mbappe Tanggapi dengan Cara Begini

Apalagi The Gunners berhasil menggaet beberapa pemain hebat yakni, Declan Rice hingga Kai Havertz.

Klaim tersebut keluar dari mulut eks Liverpool, Don Hutchison.

"Ada kabar dari seseorang, dia berkata Arsenal bakal kesusahan di posisi Top Four," kata Don Hutchison, dilansir Juara.net dari Sporskeeda.com.

"Saya sendiri malah percaya klaim Stevie Nicol."

"Itu semua karena rekrutan anyar mereka."

"Sebelum mereka menggaet Declan Rice, Kai Havertz, Timber, saya pikir mereka akan kesusahan."

"Untuk sekarang, Arsenal yang bakal melakukan hal tersebut (finis di atas Manchester United)"

"Tetapi, jaraknya takkan jauh," tambah Hutchison.

Kendati demikian, Manchester United tidak lantas nirpeluang.


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : Sportskeeda.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X