Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Catalunya 2023 - Mau Balas Dendam, Murid Valentino Rossi Pakai Strategi Ini

By Fiqri Al Awe - Rabu, 30 Agustus 2023 | 16:00 WIB
Pembalap MotoGP murid Valentino Rossi, Marco Bezzecchi datang ke MotoGP Catalunya 2023 dengan strategi yang menarik.
MOTOGP.COM
Pembalap MotoGP murid Valentino Rossi, Marco Bezzecchi datang ke MotoGP Catalunya 2023 dengan strategi yang menarik.

Baca Juga: Eks Rekan Valentino Rossi Disebut sebagai Sumber Ide Pengembangan Ducati

Baru pada putaran ke-5, dia mengalami kecelakaan yang membuatnya gagal finis.

Demi menyukseskan revansnya besok, sebuah strategi telah Bezzecchi siapkan.

"Musim kemarin, saya tidak terlalu bagus di sini," kenangnya.

"Tetapi, saya pikir saya akan tampil menjanjikan sejak hari Jumat."

"Target kami adalah mengambil slipstream dari pembalap top."

"Dan akhirnya menunjukkan pace yang konsisten untuk sesi di hari Minggu," tambah Bezzecchi.

Sejauh ini, sang murid Valentino Rossi sudah mengoleksi 183 poin.

Torehan tersebut membuatnya nyaman berada di peringkat ke-3 tabel klasemen kategori pembalap.

Jarak selebar 63 poin terbentang di antaranya dengan Bagnaia.


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : Speedweek.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X