Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

China Open 2023 - Curhat Rexy Mainaky, Cuma Bisa Lakukan Hal Ini untuk Anak-anak Asuhnya karena Jadwal Mepet

By Fiqri Al Awe - Senin, 4 September 2023 | 13:00 WIB
Pelatih asal Indonesia yang kini menjabat sebagai direktur kepelatihan ganda Malaysia, Rexy Mainaky membahas persiapan anak-anak asuhnya jelang China Open 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih asal Indonesia yang kini menjabat sebagai direktur kepelatihan ganda Malaysia, Rexy Mainaky membahas persiapan anak-anak asuhnya jelang China Open 2023.

Baca Juga: China Open 2023 - Bikin Ketar-ketir, Ancaman Mengerikan Hantui Ganda Putra Indonesia Sejak Babak Pertama

"Kami hanya bisa menyemangati pemain agar fokus, komitmen, determinasi, dan kondisi mereka meningkaty sebelum China dan Hong Kong Open."

"Tidak ada yang bisa kami lakukan di waktu yang mepet."

"Hal itu soal meningkatkan permainan," sambungnya.

Perjuangan Malaysia pada Kejuaraan Dunia 2023 kemarin juga cukup panjang.

Ganda putra Aaron Chia/Soh Wooi Yik jadi yang paling jauh langkahnya yakni ke babak semifinal.

Sementara itu, pasangan Chen Tang Jie/Toh Ee Wei terhenti perjuangannya pada babak perempat final.

Hasil kurang mujur ganda putra berlanjut di sektor ganda Pearly Tan/Thinaah Muralitharan.

Senada dengan Chen/Toh mereka juga tak mampu lolos ke babak semifinal.

Rexy menyebut bahwa kekalahan di Kejuaraan Dunia 2023 itu membuat anak asuhnya kecewa.


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : NST.com.my


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X