Duo Malaysia ini naik dari posisi sepuluh ke posisi sembilan dunia.
Sementara itu, wakil Jepang Mayu Matsumoto/Wakana Nagahara mengalami penurunan posisi satu peringkat.
Mereka yang awalnya menghuni peringkat tujuh, turun ke posisi delapan.
Hal serupa juga dialami oleh ganda putri Thailand, Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai.
Duo Thailand itu turun satu peringkat ke posisi sepuluh dunia.
Berikut daftar top 10 ranking ganda putri pekan ini, Selasa (19/9/2023)
- Chen Qing Chen/Jia Yi Fan (China)
- Baek Ha Na/Lee So Hee (Korea Selatan)
- Kim So Yeong/Kong Hee Yong (Korea Selatan)
- Yuki Fukushima/Sayaka Hirota (Jepang)
- Mai Matsuyama/Chiharu Shida (Jepang)
- Zhang Shu Xian/Zheng Yu (China)
- Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti (Indonesia)
- Mayu Matsumoto/Wakana Nagahara (Jepang)
- Pearly Tan/Thinaah Muralitharan (Malaysia)
- Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai (Thailand)
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Sumber | : | BWF Badminton |
Komentar