Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kambing Hitam Gagalnya Rekan Marc Marquez Pepet Zona Podium di MotoGP India 2023

By Fiqri Al Awe - Selasa, 26 September 2023 | 20:00 WIB
Rekan Marc Marquez, Joan Mir merasa bisa memepet zona podium pada MotoGP India 2023 andai tak dijegal satu hal.
HONDARACINGCORPORATION.COM
Rekan Marc Marquez, Joan Mir merasa bisa memepet zona podium pada MotoGP India 2023 andai tak dijegal satu hal.

Baca Juga: Eks Pembalap Honda Akui MotoGP India 2023 Balapan Tersulit, Bisa Finish Saja Sudah Bersyukur

"Ada getaran pada bagian belakang sepeda motor."

"Saya berada di belakang Fabio (Quartararo) saat itu, dan saya mengecek ban untuk melihat bisa finis atau tidak."

"Saya pikir saya takkan bisa menyelesaikan balapan karena getaran tersebut, Dan ban saya berhenti berputar lagi."

"Masalah ini berdampak pada balapan saya. Saya pikir jika tidak ada saya bisa mendekati Jorge (Martin) da Fabio."

"Tetapi, mari kita lihat lagi besok di Motegi," imbuhnya.

Terlepas dari hal itu, performa pada seri India memupuk rasa percaya diri dari Mir.

Meski belum mau berharap banyak, dia merasa dirinya dan tim sudah membuat sebuah langkah ke depan yang besar.

"Itu adalah misteri. Marc sedikit lebih kuat daripada saya," tutur Mir.

"Yang jelas, kami telah melangkahkan sebuah langkah yang besar."


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : Speedweek.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X