"Foto-foto tersebut tidak menunjukkan tingkat kerusakan yang sebenarnya."
"Jika ada orang yang bisa memberikan bantuan, itu akan sangat berguna."
"Saya tahu bahwa banyak orang telah kehilangan tempat tinggal mereka. Banyak bantuan yang dibutuhkan," lanjutnya.
Secara keseluruhan, musibah tersebut memang memberikan dampak yang tak main-main di wilayah tersebut.
Kabarnya 130 ribu rumah tak bisa mendapatkan listrik dan lebih dari 985 kabel listrik di Queenslad tenggara hancur.
Stoner sendiri mengatakan di unggahan Instagramnya bahwa tidak ada listrik dan layanan telpon menjadi terbatas.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Sumber | : | Speedweek.com |
Komentar