Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekap Hasil Indonesia Masters 2024 - Lima Wakil Kandas, Anthony Ginting Jaga Harapan Merah-Putih di Sektor Tunggal Putra

By Fiqri Al Awe - Rabu, 24 Januari 2024 | 20:48 WIB
Dua rekanya turut tumbang bersama tiga amunisi lainnya, Anthony Sinisuka Ginting jadi asa terakhir Merah-Putih di Indonesia Masters 2024 untuk sektor tunggal putra.
TOMMY NICOLAS/BOLASPORTCOM
Dua rekanya turut tumbang bersama tiga amunisi lainnya, Anthony Sinisuka Ginting jadi asa terakhir Merah-Putih di Indonesia Masters 2024 untuk sektor tunggal putra.

Berikut ini hasil Indonesia Masters 2024 untuk wakil Indonesia di hari kedua:

XD: Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari vs Mads Vestergaard/Christine Busch (Denmark), 23-21, 24-22.

WS: Putri Kusuma Wardani vs Karupathevan Letshanaa (Malaysia), 21-17, 21-12.

MS: Jonatan Christie vs Lu Guang Zu (China), 21-19, 19-21, 19-21.

WS: Yvonne Li (Jerman) vs Gregoria Mariska Tunjung, 17-21, 17-21.

MS: Kantaphon Wangcharoen (Thailand) vs Anthony Sinisuka Ginting, 21-13, 21-15.

MS: Anders Antonsen (Denmark) vs Chico Aura Dwi Wardoyo, 21-15, 21-10. 

XD: Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong (China) vs Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja, 21-14, 21-13.

XD: Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati vs Adnan Maunala/Nita Violina Marwah, 21-9, 21-10.

WS: Ester Nurumi Tri Wardoyo vs Wen Yu Zhang (Kanada), 21-16, 21-11.

XD: Robin Tabeling/Selena Piek (Belanda) vs Jafar Hidayatullah/Aisyah Salsabila Putri Pranata, 21-18, 21-12.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : bwf.tournamentsoftware.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X