Dia mengingatkan Soh Wooi Yin cs soal membentuk tim juara bukan hanya tentang kekuatan saja.
Ada satu hal yang juga wajib diperhatikan yakni kedekatan.
Solidnya hubungan antar pemain tersebut yang disebut Rexy membuat Indonesia empat kali menjuarai Thomas Cup beruntun yakni dari edisi 1994 sampai 2000.
"Ini semua bukan hanya tentang membentuk tim terkuat," ujar Rexy, dilansir Juara.net dari Thestar.com.my.
"Anda tidak bisa menang Thomas Cup hanya dengan modal tersebut."
"Kemii di tim harus solid."
"Saya sendiri sudah pernah merasakannya."
"Indonesia tidak akan pernah juara Thomas Cup jika tidak solid."
Baca Juga: Di Balik Gagalnya Malaysia Juarai BATC 2024, Ada Rival Anthony Ginting yang Alami Masalah Kesehatan
"Tim yang terlihat kuat dari luar bukan berarti apa-apa."
Editor | : | Fiqri Al Awe |
Sumber | : | Thestar.com.my |
Komentar