Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tanda Tanya Besar di Duel Khamzat Chimaev vs Robert Whittaker

By Fiqri Al Awe - Selasa, 2 April 2024 | 16:30 WIB
Sebuah pertanyaan besar muncul di duel Khamzat Chimaev lawan eks juara UFC, Robert Whittaker.
TWITTER.COM/@DONTGRABTHECAGE
Sebuah pertanyaan besar muncul di duel Khamzat Chimaev lawan eks juara UFC, Robert Whittaker.

Si Malaikat Maut beberapa kali menemui hasil minor seperti saat digulung Israel Adesanya.

Kendari demikian, jagoan berusia 33 tahun ini sedang dalam tren bagus usai mengalahkan Paulo Costa.

Belakangan bentrokan ini disoroti oleh bos ajang tarung Fight Night Global, Kamis Gadzhiev.

Membahas peluang Chimaev menang, ada pertanyaan besar yang dia pikirkan.

Hal itu adalah kemampuan Si Serigala melakoni duel lima ronde penuh.

"Pertanyaan besarnya adalah duel lima ronde untuk Khamzat," ungkapnya, dilansir Juara.net dari Championat.com.

"Saya sudah pernah bilang ini sebelumnya."

"Pertanyaan adalah apakah Khamzat akan selalu kesusahan dalam duel lima ronde," tambah Gadzhiev.

Baca Juga: UFC 300 - Sempat Kena Slentingan Miring, Duel Petarung Ini Gak Buruk-buruk Amat Menurut Jon Anik

Pertarungan kontra Whittaker besok merupakan debut Chimaev menjalani duel lima ronde.


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : Championat


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X