Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Thomas Cup 2024 - Tuah Viktor Axelsen Buyar, Denmark Mentok di Perempat Final

By Fiqri Al Awe - Jumat, 3 Mei 2024 | 20:21 WIB
Denmark harus angkat koper dari Thomas Cup 2024 usai pasukannya kalah di tangan Taiwan termasuk raja bulu tangkis dunia, Viktor Axeslen.
TOMMY NICHOLAS/BOLASPORT.COM
Denmark harus angkat koper dari Thomas Cup 2024 usai pasukannya kalah di tangan Taiwan termasuk raja bulu tangkis dunia, Viktor Axeslen.

JUARA.NET - Nasib nelangsa dialami Denmark pada perempat final Thomas Cup 2024, di mana mereka harus tersingkir termasuk karena kekalahan raja bulu tangkis dunia, Viktor Axelsen.

Pertandingan kontra Taiwan tersebut mentas Jumat (3/5/2024) di Hi-Tech Zone Sports Centre Gymnasium, Chengdu, China.

Denmark praktis lebih diunggulkan dari lawannya.

Bagaimana tidak? Mereka diperkuat oleh sosok sekelas Axelsen.

Namun, raja bulu tangkis dunia itu malah tumbang.

Dia dikalahkan oleh tunggal putra terbaik Taiwan, Chou Tien Chen.

Pertandingan mereka berlangsung sengit.

Pemenang baru bisa diketahui hingga gim ketiga.

Kalah pada gim pertama 19-21, Axelsen sempat bangkit.

Baca Juga: Hasil Uber Cup 2024 - Tiket Semifinal di Tangan, Indonesia Gasak Thailand


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : bwf.tournamentsoftware.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X