Dia memenangi gim kedua dengan skor 21-14.
Asa kemenangan raja bulu tangkis dunia membumbung saat dia unggul 16-14.
Namun, Axelsen malah terkena tikungan maut.
Chou akhirnya memenangkan pertandingan dengan skor 21-19.
Nestapa Denmark berlanjut ke dua pertandingan setelahnya.
Ganda putra Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen juga menemui hasil minor.
Mereka dikalahkan oleh Lee Yang/Wang Chi-Lin.
Kekalahan ini tak kalah mengejutkan sebab mereka sejatinya unggul dari segi ranking.
Baca Juga: Hasil Uber Cup 2024 - Gregoria Kalahkan Mimpi Buruknya, Indonesia Unggul 1-0 atas Thailand
Tertinggal 0-2, harapan Denmark dipikul oleh tunggal putra kedua, Anders Antonsen.
Editor | : | Fiqri Al Awe |
Sumber | : | bwf.tournamentsoftware.com |
Komentar