Namun, Lu kembali menggondol keunggulan 8-6 memanfaatkan dua poin beruntun yang dia dapatkan.
Setelah unggul 11-8, momentum keunggulan wakil Negeri Tirai Bambu tersebut praktis sulit untuk dihentikan.
Dia akhirnya mencapai game point terlebih dahulu saat kedudukan 20-14.
Tanoa kesulitan, Lu akhirnya menuntaskan perlawanan musuh dengan skor 21-14.
Momentum bagus di gim sebelumnya terus dilanjutkan tunggal putra China.
Wang harus berjuang keras guna memutus rentetan poin musuhnya.
Tunggal putra Taiwan ini akhirnya tertinggal 5-11 pada masa interval.
Kondisi tidak banyak berubah setelah rehat interval.
Baca Juga: Hasil Malaysia Masters 2024 - Menang Dua Gim Langsung, Putri KW Redam Kengerian Unggulan Keempat
Lu terus membelenggu lawan dalam ketertinggalan angka yang cukup jauh.
Editor | : | Fiqri Al Awe |
Sumber | : | bwf.tournamentsoftware.com |
Komentar