Rekap Hasil Indonesia Open 2024 - Merah-Putih Tanpa Wakil di Final, China Kunci Satu Gelar

By Fiqri Al Awe - Sabtu, 8 Juni 2024 | 23:25 WIB
Harapan semata wayang Merah-Putih, Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani gagal menembus final Indonesia Open 2024 sedang China amankan satu gelar gratis.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Harapan semata wayang Merah-Putih, Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani gagal menembus final Indonesia Open 2024 sedang China amankan satu gelar gratis.

Namun, Wang Zhi Yi dan Liu Sheng Shu/Tan Ning kalah dari musuh mereka masing-masing.

Sementara itu, Merah-Putih hanya bergantung pada ganda putra, Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani.

Mereka diadang sesama non unggulan, Man Wei Chong/Kai Wun Tee.

Pertandingan ini syarat gengsi karena duel Indonesia vs Malaysia.

Duel alot pecah pada gim pembuka atau pertama.

Kemenangan baru bisa dipetik Man/Kai setelah melakoni beberapa kali deuce, 29-27.

Setelah itu, Sabar/Reza bak kehabisan bensin.

Pasangan Indonesia akhirnya tumbang lagi dengan skor 13-21.

Baca Juga: Ranking BWF Terbaru - Usai Kalahkan Fajar/Rian, Dua Ganda Putra China Jadi Nomor 2 di negaranya

Hasil ini praktis membuat Merah-Putih tanpa wakil di partai puncak. 


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : bwf.tournamentsoftware.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X