Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

SEJARAH HARI INI - Pertempuran Pertama dari 9 Duel 4 Raja Tinju Dunia Era 1980-an, Roberto Duran Torehkan Cacat di Rekor Sugar Ray Leonard

By Dwi Widijatmiko - Kamis, 20 Juni 2024 | 06:00 WIB
Duel Sugar Ray Leonard (kiri) kontra Roberto Duran pada 20 Juni 1980 di Montreal.
X.COM @SUGARRAYLEONARD
Duel Sugar Ray Leonard (kiri) kontra Roberto Duran pada 20 Juni 1980 di Montreal.

Baca Juga: SEJARAH HARI INI - 75 Tahun Sebelum Manny Pacquiao, Petinju Filipina Pertama Kali Jadi Juara Dunia 

Sementara itu, Duran adalah mantan juara dunia sejati kelas ringan dan penantang ranking 1 di kelas welter.

Petinju asal Panama itu mempunyai rekor 71-1 (56 KO).

Duel Leonard vs Duran ini menjadi pembuka yang tepat bagi persaingan di antara 4 Raja.

Pasalnya, pertarungan mereka berlangsung dengan sangat seru.

Keduanya beradu pukulan dengan sengit.

Duran rata-rata melepaskan 60 pukulan per ronde dengan 21 mendarat.

Di lain pihak, Leonard memasukkan 18 dengan rata-rata melontarkan 50 pukulan per ronde.

Pertarungan berjalan sesuai keinginan Duran sehingga dia memenangi ronde-ronde awal.

Leonard sebetulnya lebih dikenal sebagai petinju yang tidak bertarung secara terbuka.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BoxRec.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X