"Ia berhasil bangkit dengan cepat untuk meraih perunggu."
"Anda dapat melihat perbedaan antara penampilannya sebelumnya dan perebutan medali perunggu."
"Saya bangga padanya," kata Tat Meng kepada media saat tiba di Malaysia.
Terlepas dari komentar Wong Tat Meng, Lee Zii Jia kini akan menikmati waktu istirahatnya sejenak sebelum kembali berkompetisi.
Menurut Wong Tat Meng, Lee Zii Jia akan kembali berpartisipasi dalam turnamen Japan Open 2024 mendatang.
"Dia akan berpartisipasi di beberapa turnamen setelah ini, yang pertama adalah Japan Open," tambahnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Sumber | : | New Strait Times |
Komentar