Di satu sisi, Tsarukya sendiri nampak antusias andai dapat duel perebutan gelar interim.
Dia bahkan mulai memilah dan memilih lawan meski tetap menjadikan Makhachev sebagai buruan utama.
"Jika Islam tak bisa bertarung tahun ini, saya siap melakoni duel perebutan gelar interim," ujarnya.
"Apakah melawan Poirier? Dustin adalah petarung yeng hebat. Dia punya banyak pengalaman sehingga duel itu akan seru."
"Saya tidak peduli siapa lawannya, Michael Chandler, Justin Gaethje juga boleh. Tetapi, saya tegaskan bahwa fokus saya adalah Islam," pungkas Tsarukyan.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Fiqri Al Awe |
Sumber | : | sport-express.ru, Championat |
Komentar