Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ranking BWF Terbaru - PV Sindhu dan Marin Senasib, Tai Tzu Ying Masuk Tiga Besar

By Fiqri Al Awe - Selasa, 27 Agustus 2024 | 15:00 WIB
Posisi pebulu tangkis tunggal putri India, PV Sindhu turut brpindah dalam ranking BWF terbaru.
MOHD RASFAN/AFP
Posisi pebulu tangkis tunggal putri India, PV Sindhu turut brpindah dalam ranking BWF terbaru.

Dia berhasil menembus partai final kejuaraan super 750 tersebut.

Sayang, perjuangan luar biasanya mentok di partai puncak setelah dia kalah dari gacoan tuan rumah, Akane Yamaguchi.

Senasib dengan Marin dan Sindhu, tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung juga turun posisi.

Seperti yang diketahui, ratu bulu tangkis Merah-Putih ini terpaksa absen dari Japan Open 2024 kemarin.

Dia kini menduduki peringkat ke-8 tergeser oleh Han Yue yang mengumpulkan 77.609 poin.

Terlepas dari hal itu, An Se-young masih berstatus sebagai ratu bulu tangkis dunia.

Tempat kedua sendiri dihuni oleh wakil China, Chen Yu Fei.

Di sisi lain, Ester Nurumi Tri Wadoyo berada di tempat ke-22 dunia.

Baca Juga: Korea Open 2024 - Baru Menang di Japan Open, Saingan Berat Ester Siap Lanjutkan Tren Juara

Mengoleksi 46.550 poin, dia berada di bawah wakil Skotlandia, Kirsty Gilmour.


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : bwf.tournamentsoftware.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X