Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekap Hasil Hong Kong Open 2024 - Termasuk Singkirkan Unggulan Pertama, Asa Indonesia Juara Terjaga di 4 Sektor

By Fiqri Al Awe - Kamis, 12 September 2024 | 20:25 WIB
Termasuk dari kemenangan Putri Kusuma Wardani nyala api peluang Indonesia juarai Hong Kong Open 2024 masih terbuka pada empat sektor.
PBSI
Termasuk dari kemenangan Putri Kusuma Wardani nyala api peluang Indonesia juarai Hong Kong Open 2024 masih terbuka pada empat sektor.

Dia dipaksa tunduk oleh wakil Thailand, Ratchanok Intanon.

Asa Indonesia menjuarai sektor tunggal putri terjaga oleh Putri Kusuna Wardani.

Dinding penghalang bernama unggulan pertama, Tai Tzu Ying dia rubuhkan meski lewat jalur retired.

Wakil Taiwan itu terpaksa mundur karena cedera.

Bergeser ke ganda putra, aksi solid ditunjukkan oleh dua amunisi Merah-Putih.

Muhammad Shohibul Fikri/Daniel Marthin dan Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana menang musuh mereka masing-masing.

Sementara itu, Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani harus mengalahkan ganda Negeri Tirai Bambu, Chen Bo Yang/Guo Ruo Han.

Asa membawa pulang gelar juara juga masih terjadi di sektor ganda putri.

Harapan terakhir Indonesia, Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi sukses melaju ke babak perempat final.

Baca Juga: Hasil Hong Kong Open 2024 - Duel Tiga Gim, Petualangan Gregoria Dihentikan Ratchanok Intanon


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : bwf.tournamentsoftware.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X