Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Macau Open 2024 - Modal Berharga Yohanes di Hadapan Lawan Berbahaya, Alwi Farhan Hadapi Wakil Malaysia

By Fiqri Al Awe - Selasa, 24 September 2024 | 07:30 WIB
Tunggal putra Indonesia, Yohanes Saut Marcellyno punya modal berharga atas calon lawannya pada pertandingan pertama Macau Open 2024 yang berbahaya.
PBSI
Tunggal putra Indonesia, Yohanes Saut Marcellyno punya modal berharga atas calon lawannya pada pertandingan pertama Macau Open 2024 yang berbahaya.

Sementara itu, Cheam merupakan penghuni ranking 56 dunia.

Pertandingan besok bakal menjadi pertemuan pertama mereka berdua.

Oleh karenanya, semua hal bisa saja terjadi di pertandingan.

Bergeser ke tunggal putra Indonesia lainnya, Yonahes punya tugas lebih berat.

Pebulu berusia 21 tahun ini diadang unggulan kelima, Kantaphon Wangcharoen.

Menariknya, wakil Merah-Putih malah punya rekor pertemuan lebih bagus.

Mereka tercatat pernah bertemu pada Guwahati Masters 2023 bulan Desember kemarin.

Kemenangan dua gim langsung berhasil diamankan oleh Yohanes.

Baca Juga: Nodai Kemenangan Sempurna China, Goh Sze Fei/Nur Izzuddin Tak Sepenuhnya Bersuka Ria?

Permainannya memang sudah sangat baik sejak gim pertama.


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : bwf.tournamentsoftware.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X