Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekap Hasil Arctic Open 2024 - Asa Indonesia Juara Masih Terjaga di Empat Sektor

By Fiqri Al Awe - Kamis, 10 Oktober 2024 | 21:40 WIB
Termasuk ganda campuran, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari, asa Indonesia juara Arctic Open 2024 masih terjaga di empat sektor meski dua wakil harus tumbang.
TOMMY NICOLAS/BOLASPORTCOM
Termasuk ganda campuran, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari, asa Indonesia juara Arctic Open 2024 masih terjaga di empat sektor meski dua wakil harus tumbang.

Di sektor ganda campuran, Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati menaklukkan Rasmus Espersen/Amaile Cecilie Kudsk.

Sementara itu, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari membungkam Greogry Mars/Jenny Mars.

Akhirnya, kemenangan Gregoria Mariska Tunjung melengkapi performa solid wakil-wakil Indonesia.

Dengan kemenangan-kemenangan ini, Merah-Putih masih punya peluang juara pada empat sektor.

HASIL ARCTIC OPEN 2024 HARI KEITGA WAKIL-WAKIL INDONESIA:

MS: Kiran George (India) vs Jonatan Christie, 17-21, 8-21.

WS: Zhang Yi Man (China) vs Gregoria Mariska Tunjung, 14-21, 12-21.

WS: Supanida Katethong (Thailand) vs Putri Kusuma Wardani, 17-21, 19-21.

MD: Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan vs Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen (Denmark), 13-21, 21-13, 9-21.

MD: Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Rasmus Espersen/Christian Faust Kjaer (Denmark), 21-13, 21-8.

XD: Gregory Mairs/Jenny Mairs (Inggris) vs Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari, 21-19, 10-21, 16-21.

XD: Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati vs Rasmus Espersen/Amalie Cecilie Kudsk (Denmark), 21-18, 21-15.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : bwf.tournamentsoftware.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X