Keunggulan Alwi sempat terancam saat lawan menyamakan skor 8-8.
Menariknya, dia tetap bisa menjaga keunggulan pada masa interval 11-9.
Jelang poin-poin tua, Lee kembali menebarkan ancamannya.
Jurang perbedaan kedudukan 11-14 berhasil diloncati sampai skor tipis 13-14.
Benar saja, tunggal putra Taiwan akhirnya menang 23-21 setelah tikungan tajamnya sukses.
Menariknya Alwi bak menggila di gim penentuan.
Dia sukses menang 21-16 sekaligus menggandakan keunggulan Indonesia, 2-0.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Fiqri Al Awe |
Sumber | : | bwfworldtour.bwfbadminton.com |
Komentar