Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

UFC 314 - Hadapi Korban PHP Conor McGregor, Nasib Buruk Tunggu Kawan Sparing Jeka Saragih

By Fiqri Al Awe - Senin, 24 Februari 2025 | 13:30 WIB
Korban PHP Conor McGregor, Michael Chandler (kiri) bertekad habisi rekan sparing Jeka Saragih, Paddy Pimblett di UFC 314.
X.COM/@UFC
Korban PHP Conor McGregor, Michael Chandler (kiri) bertekad habisi rekan sparing Jeka Saragih, Paddy Pimblett di UFC 314.

Bukan asal menang, jagoan asal Negeri Paman Sam ini bahkan berjanji bakal memberikan nasib buruk pada calon lawannya yakni kalah KO di ronde-ronde pembuka.

Tentu omongan Chandler ini bukan gertak sambal belaka.

Pria berusia 38 tahun itu merasa gaya duelnya tidak cocok untuk Pimblett.

Mantan juara ajang tarung Bellator tersebut merupakan tipe petarung yang komplet.

Artinya, baik duel bawah maupun adu pukulan bisa dijalaninya dengan baik.

Satu hal yang paling mengerikan darinya adalah tekad besar dalam menyuguhkan bentrokan seru.

Tentu belum lekang diingatan penggemar UFC kala dia bertarung habis-habisan bak gladiator saat melawan Justin Gaethje tahun 2021 silam.

"Secara gaya duel, ini adalah pertarungan yang buruk untuk Paddy," tukasnya, dilansir Juara.net dari Championat.com.

Baca Juga: Ada Petinju Lain yang Lebih Berhak, Bos WBC Ogah Buru-buru Gelar Trilogi Dmitry Bivol Vs Artur Beterbiev

"Saya berniat mendaratkan hook kiri atau kanan..."


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : Championat


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Close Ads X