Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Legenda UFC Kuak Alasan Islam Makhachev Harus Hadapi Ilia Topuria

By Fiqri Al Awe - Sabtu, 15 Maret 2025 | 12:05 WIB
Islam Makhachev disebut legenda UFC, Michael Bisping harusnya hadapi Ilia Topuria.
X.COM/@UFC
Islam Makhachev disebut legenda UFC, Michael Bisping harusnya hadapi Ilia Topuria.

"Oleh karena itu, saya pikir mereka akan memberikan dia duel perebutan gelar tersebut."

"Di satu sisi, Makhachev akan menerima bentrokan tersebut."

"Dia memang sedang memburu gelar juara keduanya."

"Tetapi, dia harus menunggu dahulu karena Belal (Muhammad)."

"Untuk mengisi waktu, dia bisa melawan Topuria..."

"Duel itu bakal berlangsung sangar meriah," tutup Bisping.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : MMAjunkie.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X