Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekap Hasil All England Open 2025 - Asa Indonesia Masih Menyala, Jepang dan China Kompak Kunci Gelar Juara Duluan

By Ananda Lathifah Rozalina - Minggu, 16 Maret 2025 | 07:30 WIB
Rekap hasil All England Open 2025
PBSI
Rekap hasil All England Open 2025

Dengan hasil ini, tim China dipastikan tak memiliki peluang lagi di sektor ganda putri.

Sebaliknya, Jepang justru berhasil mengunci satu gelar juara berkat kemenangan dua wakilnya di ganda putri.

Baca Juga: Hasil All England Open 2025 - Menangi Derbi Indonesia, Leo/Bagas Melaju ke Final

Sementara China dan Jepang berhasil mengamankan gelar juara lebih awal, Indonesia menjadi salah satu negara yang masih punya kesempatan juara.

Asa Indonesia kini digantungkan pada wakil terakhir mereka, Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana.

Duo naungan pelatnas PBSI itu dipastikan lolos final usai menaklukkan rekan senegaranya, Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi.

Berikut Rekap Hasil Semifinal All England Open 2025

Jiang Zhen Bang/Huang Dong Ping (China) vs Guo Xin Wa/Chen Fang Hui (China) 15-21, 26-24, 16-21

Lee Jong-min/Chae Yu-jung (Korea Selatan) vs Feng Yan Zhe/Wei Ya Xin (China) 14-21, 18-21

Shi Yu Qi (China) vs Li Shi Feng (China) 21-9, 20-22, 21-19


Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Sumber : BWF Badminton


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X