Pebulu tangkis berusia 27 tahun itu harus turun dua tempat dari pekan lalu.
Dia kini menghuni nomor empat dunia dengan koleksi 86.727 poin.
Merosotnya Jonatan bak jadi berkah untuk dua wakil Denmark.
Anders Antonsen dan Viktor Axelsen kini berturut-turut menghuni peringkat dua dan tiga.
Sementara itu, singgasana raja bulu tangkis dunia masih digenggam oleh Shi Yu Qi.
Wakil China tersebut tampil luar biasa pada All England Open 2025 kemarin.

Jadwal BWF Tour 2025 Februari-Maret, setelah All England Open 2025, sejumlah wakil Indonesia turun berlaga di Swiss Open 2025.
Dia menjadi juara setelah menggulung tunggal putra Taiwan, Lee Chia Hao.
Perubahan di peringkat 10 besar lainnya dialami oleh Lee Zii Jia.
Baca Juga: Rexy Mainaky Pasang Badan usai Herry IP Gagal dengan Ganda Malaysia di All England Open 2025
Editor | : | Fiqri Al Awe |
Sumber | : | BWFBadminton.com |
Komentar