Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Swiss Open 2025 - Kegilaan Dua Gim Putri KW Singkirkan Kompatriot Tai Tzu Ying

By Fiqri Al Awe - Rabu, 19 Maret 2025 | 18:06 WIB
Tunggal putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani membuka petualangannya di Swiss Open 2025 dengan sempurna yakni menggulung kompatriot Tai Tzu Ying.
PBSI
Tunggal putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani membuka petualangannya di Swiss Open 2025 dengan sempurna yakni menggulung kompatriot Tai Tzu Ying.

Putri mengantongi keunggulan lima angka, 11-7 atas sang lawan.

Lanjutkan pertandingan, Chiu belum bisa mengejar ketertinggalannya.

Jarak ketertinggalan tertipis yang bisa diambil adalah 14-16.

Setelah itu, Putri kembali melesat hingga game point, 20-16.

Momen game point tersebut dia dapatkan dari penempatan bola ciamiknya.

Jadwal BWF World Tour 2025, Putri Kusuma Wardani kini tengah menjalani Swiss Open 2025.
HARRY WAHYU PRATAMA/JUARA.NET
Jadwal BWF World Tour 2025, Putri Kusuma Wardani kini tengah menjalani Swiss Open 2025.

Lawan sampai menekuk tubuhnya guna mengembalikan bola pukulan tersebut.

Kemenangan wakil Indonesia sempat tertahan satu poin karena kesalahan sendiri berupa pengembalian menyangkut net.

Akhirnya, gim pertama selesai di angka 21-17 usai pukulan cepat Putri jatuh di area kosong permainan musuh.

Di gim kedua, Chiu menunjukkan perlawanan yang merepotkan.


Editor : Fiqri Al Awe
Sumber : bwfworldtour.bwfbadminton.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X