Dua poin cuma-cuma didapat Putri usai Chen melakukan kesalahan sendiri sehingga memperkecil ketertinggalan jadi 8-5.
Bahkan Putri nyaris menyamakan skor andai pukulannya tak keluar lapangan, 8-7.
Pertahanan solid Putri membuat Yu Fei frustasi sampai pukulannya terlalu memanjang.
Putri berhasil menyamakan skor menjadi 9-9.
Smes keras Chen ke sisi kiri permainan Putri menutup interval, 11-10.
Yu Fei kembali menjauh selepas interval usai tiga kesalahan beruntun dilakukan Putri, 14-10.
Putri terus mengais poin usai pukulan Yu Fei melebar.
Sempat mengajukan review, poin tetap diberikan untuk Putri dengan kedudukan 15-12.
Wakil China itu kembali menemukan ritme permainanya sehingga menjauh 18-12.
Baca Juga: Hasil Swiss Open 2025 - Pulangkan Wakil China dalam 32 Menit, Putri KW Lolos Semifinal
Editor | : | Nungki Nugroho |
Sumber | : | BWFBadminton.com |
Komentar