Bahamondes sendiri saat ini tengah berupaya menembus 10 besar di kelas ringan.
"Saya pikir untuk masuk 10 besar, saya hanya butuh satu atau dua pertarungan lagi," ucap Bahamondes.
"Dan untuk masuk lima besar, beri saya waktu dua tahun untuk bertarung demi gelar," pungkasnya.
Pertarungan Bahamondes dan Topuria bisa saja terwujud di UFC 317.
Di mana UFC juga menyiapkan pertarungan baru untuk Makhachev setelah kemenangan atas Renato Moicano di UFC 311 Januari lalu.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Nungki Nugroho |
Sumber | : | MMAjunkie.com |
Komentar